Selasa, 26 Juni 2012


 Renungan Sang Pangeran

aku yang rapuh karena hati yang kecil.. aku merasa aku orang yang paling tidak berguna tetapi hati nuraniku berucap " jangankau berkecil hati ,karna dia yg menciptakan kamu untuk berada dan hadir di tengah-tengah ,kamu, aku dan mereka......jadi tidaklah mungkin dia menciptakan aku dengan maksud dan rencana yang jelas.......... "pergilah dan buatlah hal yang baru dan yang tdk pernah ada di dunia ,raih cita-citamu dan jangan sia-siakan masa-masa hidupmu ,walau kadang kesenangan itu tidak pasti hadir dalam hidupmu ,aku disini akan mencari dan menemukan hal yang baru...!!!!

Dari kutipan diatas.. mari teman'teman kita simpulkan.
Tuhan menciptakan kita.. yang ditakdirkan untuk hidup didunia ini. mempunyai maksud dan rencana yang jelas. Meski terkadang ditengah jalan kita tersandung dan terjatuh.. tapi janganlah patah semangat kawan. Ayo bangkit... tegakkan tongkatmu sembari tertatih Tuhan pasti menyertai disetiap langkahmu. Pecayalah.. semua akan indah pada waktunya :)

Cerita Sang Pangeran
02:56
ayah yang selalu menemaniku dan menjagaku dari tidur lelapku semalam, lalu aku lekas bangun dan bergegas membersihkan sampah-sampah yang berserakan.Kemudian aku keluar dari gedung megah yang berpenghuni ratusan ribu manusia. Aku melihat ke atas dan menatap langit dan tak ku duga ada satu bintang yang menyapaku, (tersenyum dan menghantar keceriaan) tetapi ketika aku berbalik arah yang berlawanan .. ternyata ada satu bintang lagi yang seolah berucap " hey kawan! selamat ya.. rupanya hari ini kau kembali sudah.. :)". Aku tersenyum padanya sembari terbahak (hahha..) dan rupanya masih ada bintang lagi yang selalu bersinar dihatiku, ia berkata hore! sang pangeran telah tiba rupanya :)
inilah ceritaku hari ini.

Jengah


semakin hari..
semakin dingin saja dirimu
sampai aku menggigil.. dan ingin rasanya aku tinggalkan
tapi sanggupkah aku ?

ah.. jengah
aku bosan untuk merengek
aku lelah untuk menangis
dan aku tak tak punya daya untuk menepis

kini aku lelah
ditengah perjalanan aku jengah
tapi aku jengah akan laku acuhmu
apakah gerangan tak sadar bila ini menyakitkan ?

oh kasih..
aku jengah.. aku jengah karenamu
aku jengah akan kasihmu ini
yang tak seperti dulu lagi

19.43_ 03./5

Template by:

Free Blog Templates